Home Cerdas Alasan Sepakbola Butuh Pelatih

Alasan Sepakbola Butuh Pelatih

0
Alasan Sepakbola Butuh Pelatih

0000063472

Kemarin Indonesia berhasil memenangkan pertandingan melawan Malasyia, rival dalam dunia sepak bola. Kemenangan Indonesia tidak luput dari bimbingan pelatih. Seseorang Pelatih tidak hanya mengajarkan apa yang harus dilakukan di lapangan tapi mampu membimbing pelatih. Pelatih memiliki pengalaman dalam dunia sepak bola dan mampu beradaptasi dengan psikologi pemain.

Salah satu pemain terbaik di dunia sepak bola adalah Messi yang dilatih oleh Gerardo Martino. Di Lapangan, mungkin Messi lebih hebat dibandingkan Gerardo Martino. Lalu kenapa setiap tim bola atau individu memiliki pelatih? Manfaat dari pelatih adalah memperlihatkan apa yang tidak dilihat oleh pemain sepak bola, mendengarkan apa yang tidak didengarkan oleh pemain sepak bola dan merasakan apa yang tidak didengarkan oleh pemain sepak bola. Memperluas sudut pandang dan menemukan strategi yang lebih efektif di lapangan.

Kebanyakan orang yang bermain bola hanya fokus dari titik, dia berdiri hingga gawang musuh. Dengan kehadiran pelatih. Pelatih memperlihatkan sudut dari gawang sendiri hingga gawang musuh. Sama halnya dengan teman curhat, saat kita galau. Kita suka melihat masalah saja, dengan adanya temen curhat. Dia akan membantu kita untuk fokus terhadap solusi, arti yang berbeda dan lebih positif. Yuk miliki pelatih atau teman sharing di kehidupan pribadi.